Thursday, January 18, 2018

Arti dari brivet ubaloka

Ubaloka memiliki brevet dan logo. Brevet Ubaloka berbentuk elips tak beraturan berukuran panjang 5 cm dan lebar 2 cm yang terdiri dari gambar :

a. Padi Kapas; melambangkan keadilan dan kemakmuran yng berarti bahwa Ubaloka selalu berupaya untuk memberikan hasil yang terbaik dalam usaha-usaha pertolongan bagi umat manusia.

Siluet Tunas Kelapa dan bintang; artinya Ubaloka merupakan unit kegiatan yang dimiliki oleh Kwartir Daerah 11 Jawa Tengah

Pisau Komando; artinya bahwa anggota Ubaloka adalah anggota pramuka yang terlatih dan dapat diandalkan dalam bidang pertolongan

Red cross; artinya bahwa anggota Ubaloka selalu siap sedia menolong dimana saja tanpa memandang perbedaan yang ada

Pita bertuliskan “ Yuana Pratidina Bhakti Yojana “; artinya melambangkan amsal dari anggota Ubaloka

3 comments:

KEPUTUSAN KETUA KWARTIR NASIONAL GERAKAN PRAMUKANOMOR: 05 TAHUN 1984 TENTANG PETUNJUK PENYELENGGARAAN SATUAN KARYA PRAMUKA WANABAKTI

KEPUTUSAN KETUA KWARTIR NASIONAL GERAKAN PRAMUKA NOMOR: 05  TAHUN  1984 TENTANG PETUNJUK PENYELENGGARAAN SATUAN KARYA PRAMUKA...